Melanjutkan postingan artikel belajar Blogspot Pemula kami akan lanjutkan pada tahap Memasang Meta Tag pada Blogspot.
Sebenarnya kami belum begitu mengerti tentang SEO namun kami akan mencoba memberikan tips dan trik sedikit tentang SEO friendly yaitu cara memasang Meta Tags pada blogspot.
Mungkin tips ini sudah banyak Blogger yang menulisnya sebagai optimasi search engine atau SEO dan tidak ada salahnya jika kita juga memcobanya. Mungkin bermanfaat untuk lebih meningkatkan trafik pada Blog kita.
Selain cara memasang meta tags kami juga akan memberikan tips memasang keyword blog. Mengubah tag heading di blogspot menjadi seo friendly, Meta tag keyword dan deskripsi ini juga salah satu dari teknik seo yang wajib. Menurut para pakar seo dalam meningkatkan blog menjadi bagus di serp adalah keyword.
Cara Memasang Meta Tag Keyword Dan Deskripsi pada blogspot :
1. Masuk blogger
2. Rancangan
3. Edit html dan centang expand template widget (1)
4. Kemudian cari kode seperti dibawah ini supaya mudah gunakan Ctrl + f
<title><data:blog.pageTitle/></title>
<meta content=' Tulis deskirpsi kita disini' name='description'/><meta content='tulis keyword1 keyword2 keyword3 kita disini' name='keywords'/><meta content='INDEX, FOLLOW' name='ROBOTS'/>
6. Kemudian Simpan Template (3)
Keterangan :
kode di atas disebut meta tag keyword kode ini lah yang menentukan keyword sebagai senjata utama dalam tips seo. Dalam menuliskan keyword kita menggunakan tanda (,) sebagai pemisah, keyword jangan di ulang-ulang misalkan : blogspot pemula | belajar blogspot pemula, terdapat kata yang diulang yaitu blogspot pemula. Hal ini akan di anggap sebagai spam oleh google.
Kode di atas adalah meta tag robots, tujuan nya adalah mengizinkan robot search engine atau spider untuk mengindex blog kita. Ini sangat berguna supaya halaman-halaman kita terbaca oleh search engine.
Semoga Manfaat.