Blogspot Pemula, KD Bayar Cicilan Ruko Anang-Ashanty Raul Lemos Keberatan. Krisdayanti dan Anang Hermansyah sudah lama bercerai. Namun Krisdayanti masih harus mengeluarkan duit untuk membayar cicilan ruko yang ditempati Anang dan Ashanty, di Radio Dalam, Jakarta.
Raul Lemos kesal lantaran Krisdayanti masih membayar cicilan ruko yang sekarang ditinggali mantan suaminya, Anang Hermansyah. Menurut KD, Raul keberatan karena ia dinilai terlalu berbaik hati dengan sang mantan.
"Jelaslah keberatan. Namanya bayarin buat mantan. Raul keberatan banget," tegas KD Saat dijumpai wartawan di acara Spirit of Ramadhan, Mal Ciputra, Grogol, Jakarta Barat, Jumat (10/8) malam.
Raul Lemos kesal lantaran Krisdayanti masih membayar cicilan ruko yang sekarang ditinggali mantan suaminya, Anang Hermansyah. Menurut KD, Raul keberatan karena ia dinilai terlalu berbaik hati dengan sang mantan.
"Jelaslah keberatan. Namanya bayarin buat mantan. Raul keberatan banget," tegas KD Saat dijumpai wartawan di acara Spirit of Ramadhan, Mal Ciputra, Grogol, Jakarta Barat, Jumat (10/8) malam.
"Saya bilang ke suami, bukan memfasilitasi tapi lebih merupakan ke tanggungjawab. Saya kan enggak bisa membawa utang ke perkawinan saya, jadi akan dilunasi," tukas KD.
Menurut adik kandung Yuni Shara itu, ruko yang ditempati mantan suaminya beserta istri dan anaknya masih belum lunas dibayar.
Menurut adik kandung Yuni Shara itu, ruko yang ditempati mantan suaminya beserta istri dan anaknya masih belum lunas dibayar.
"Kita berdua mencicil dari tahun 2006. Cicilannya juga masih dua tahun lagi," jelasnya.
Raul Lemos memicu konflik dengan Anang Hermansyah ketika berkoar-koar di akun Twitternya. Tanpa menyebut nama Anang, Raul menuding seseorang yang dengan enaknya masih menggunakan fasilitas dari mantan istrinya.
"Orang yang punya harga diri tidak akan gunakan fasilitas dari mantan, apalagi bertahun-tahun dan fasilitas tersebut si mantan masih ikut menanggungnya," kicau Raul belum lama ini.